Apa itu Ngeframe? Penjelasan dan Cara Mengatasinya dalam Game

0
Untitled-1-20-750x375

Pernah gak, kamu lagi asyik main game terus tiba-tiba karaktermu berhenti di tengah aksi, lalu layar menjadi patah-patah, atau malah loading screen yang lamaaa banget? Kalau pernah, selamat, kamu baru saja mengalami yang namanya “ngeframe“.

Ngeframe Adalah?

Dalam istilah gaming, “ngeframe” adalah situasi ketika game tidak berjalan mulus karena frame per second (FPS) tiba-tiba menurun drastis. Akibatnya, animasi terlihat patah-patah, respon menjadi lambat, dan pengalaman bermain pun menjadi berantakan. Untuk gamer yang lagi serius main atau lagi push rank, ini jelas bikin kepala mendidih.

Fenomena yang bikin frustasi ini umum terjadi di dunia gaming, dimana kondisi tampilan game menjadi tidak mulus dan seolah gerakannya terhenti sejenak. Hal ini biasanya terjadi ketika device kamu gak ngangkat sehingga tak jarang game akan beri notifikasi untuk menurunkan pengaturan grafis.

Penyebab Ngeframe

Seperti yang sudah disinggung di atas, terjadinya fenomena FPSd drop ini dapat disebabkan oleh ketidakberdayaan perangkat kalian untuk mengangkat sebuah game. Namun, tak dipungkiri bahwa perangkat lunak dan koneksi internet menjadi penyebab lain terjadinya ngeframe.

  • Hardware Issue: Misalnya, kalau kamu main di HP atau PC dengan spesifikasi minim, prosesor dan kartu grafismu mungkin kerja rodi sampai kewalahan.
  • Software Issue: Game dengan grafis tinggi sering punya pengaturan default yang berat, dan kalau gak kamu sesuaikan, siap-siap aja deh bakal patah-patah.
  • Koneksi Internet: Untuk game online, selain oleh faktor FPS, boleh jadi tragedi disebabkan oleh latensi yang tinggi atau ping yang gak stabil.

Cara Mengatasi Ngeframe

Lantas bagaimana kalau ngeframe sudah menyerang? Yang paling pertama dan paling utama, janganlah panik. Ada beberapa solusi yang penulis tawarkan dan bisa kamu coba:

  • Turunkan Pengaturan Grafis: Ubahlah setting grafis ke rata kiri (medium to low atau lowest). Memang, detail grafis akan berkurang, tapi gameplay akan jadi jauh lebih lancar.
  • Bersihkan Perangkat: Sebagaimana manusia yang harus rutin mandi dan membersihkan diri, device gaming kamu juga perlu diperlakukan serupa. Cobalah rutin untuk periksa apakah perangkat kamu terlalu panas atau banyak file sampah (cache). Membersihkan perangkat dan memberi waktu istirahat bisa bantu mengurangi ngeframe juga, lho.
  • Pastikan Koneksi Stabil: Untuk kasus di game online, pastikan kamu pakai jaringan internet yang stabil. Kalau perlu, gunakan kabel LAN daripada Wi-Fi.

Kesimpulan

Gaming adalah tentang menikmati momen, entah itu menjelajahi dunia virtual, berkompetisi, atau sekedar melepas penat. Jangan sampai fenomena ngeframe ini malah membuat kamu makin kesal dan menghentikan serunya pengalaman bermain kamu.

Jadi, kalau game kamu ngeframe, ingatlah! Ini cuma cobaan kecil di dunia gaming. Karena pada akhirnya, gamer sejati adalah mereka yang bisa adaptasi di situasi apapun, termasuk FPS Drop. So, Happy Gaming! 😀

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

keuntungan bermain live kasino online di tahun 2025

jenis permainan live kasino terpopuler di indonesia 2025

keunggulan bermain casino baccarat online di tahun 2025

keseruan bermain live casino dengan rupiah uang asli

pria asal indonesia berhasil memenangkan jackpot sebesar rp 1,5 miliar dalam permainan baccarat live casino, mengubah hidupnya dalam sekejap

Tips Memilih Scatter Hitam Gacor

Penawaran Akses Mudah Dan Kemenangan Besar Mahjong Ways

Rahasia Permainan Spaceman Winrate Tertinggi

Raih Jackpot Dengan Gates Of Olympus Gacor

3 Cara Emas Maxwin di Starlight Princess

Rahasia Sukses Bermain Scatter Hitam Gacor

seorang pekerja migran indonesia sukses bawa pulang hadiah rp 55 juta dari sweet bonanza

Rahasia Jackpot Maxwin Hari Ini

cara bermain starlight princess

scatter x500 gates of olympus

game slot777

info bocoran rtp live slot gacor

keunikan slot88

scatter hitam bet kecil

scatter hitam hari ini

teori baru gates of olympus

game pg soft mudah jackpot

bonus berlipat sweet bonanza

Daya-Tarik-Bermain-Permainan-Live-Casino-Terpopuler-Hari-Ini

Kode-Permainan-Live-casino-Bocor-kesempatan-menang-500-juta

Update-Terbaru-Bocoran-Permainan-Live-Casino-Di-Indonesia

Prediksi-Angka-Togel-Singapore-19-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Hongkong-19-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Sydney-19-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Macau-4d-19-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Kingkong-19-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Singapore-20-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Hongkong-20-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Sydney-20-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Macau-4d-20-Maret-2025

Prediksi-Angka-Togel-Kingkong-20-Maret-2025

https://opstinabileca.org/

https://medisim-ltd.com/

slot88

https://kunsillokalimarsa.com/

https://puskesmasjakarta.id/

Slot Gacor 88

https://iessociety.org/

Slot777

https://jaibdd.com/

Slot Bet Kecil

https://ijetcsit.org/

togel viral

Slot777

for4d

https://kuburantua.com/

https://ijmps.org/

https://persada-group.co.id/

https://casadeoracao.info/

https://diadeoracao.org/

https://maranatahost.com.br/

https://oracaodebomdia.com.br/

https://oracaodefe.info/

https://oracaododia.top/

pengeluaran macau

https://cheminters.com/

situs toto